5 Daerah di Jawa Timur Ini Tidak Menghasilkan Buah Durian, Daerah Mana Saja?

- 17 Januari 2023, 11:18 WIB
Ilustrasi. 3 Weton Kena Durian Runtuh! Bakal Kaya Raya, Sukses, dan Jadi Miliarder Muda
Ilustrasi. 3 Weton Kena Durian Runtuh! Bakal Kaya Raya, Sukses, dan Jadi Miliarder Muda /PIXABAY/LIMITED DEAL

Data itu merupakan data dari BPS Jawa Timur yang di publikasikan dalam angka ditahun 2022.

Buah durian sebanyak itu, dihasilkan dari 33 kabupaten dan kota di Jawa Timur. Artinya hanya ada lima kota yang tak menghasilkan buah Durian.

Lima kota yang tidak menghasilkan buah durian itu, Kota Probolinggo, Kota Pasuruan, Kota Mojokerto, Kota Madiun dan Kota Surabaya.

Selebihnya setiap daerah di Provinsi Jawa Timur selain 5 kota itu, meski mampu menghasilkan buah durian sebanyak 1 kuintal dalam satu tahunnya.

Nah itu dia 5 daerah di Jawa Timur ini, yang tidak menghasilkan buah durian pada setiap tahunnya.

Nantikan update terbaru tentang daerah yang menghasilkan durian di Provinsi Jawa Timur daerah mana saja yang paling terbanyak.***

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: BPS Jawa Timur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah