Tempat Ngabuburit di Bulan Ramadhan 2023: Museum Surabaya, Menilik Sejarah Kota dari Zaman Kolonial Belanda

- 22 Maret 2023, 20:35 WIB
Museum Surabaya
Museum Surabaya /Zona Suraabaya Raya/Instagram dafaabiyyu_s.

Merujuk pada sensus penduduk Tahun 2022 terdapat 2.972.801 jiwa penduduk.

Pada masa kolonial atau Hindia Belanda, Kota Surabaya menyandang status sebagai ibu kota Karesidenan Surabaya.

Cakupan dari wilayah ini adalah Gresik, Sidoarjo, Mojokerto, dan Jombang. Setelahnya pada tahun 1905, Kota Surabaya berstatus sebagai kotamadya atau gemeente.

Lalu pada tahun 1926, Kota Surabaya diresmikan sebagai ibu kota provinsi Jawa Timur.***

Halaman:

Editor: Timothy Lie

Sumber: Sparkling Surabaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x