Mau Imun Tubuh Kuat Selama Ramadhan? Promo Gasabar Ramadhan Sale di Blibli Bisa Bantu Penuhi Kebutuhan Anda

- 20 Maret 2023, 22:28 WIB
Mau Imun Tubuh Kuat Selama Ramadhan? Promo Gasabar Ramadhan Sale di Blibli Bisa Bantu Penuhi Kebutuhan Anda Lho
Mau Imun Tubuh Kuat Selama Ramadhan? Promo Gasabar Ramadhan Sale di Blibli Bisa Bantu Penuhi Kebutuhan Anda Lho /PRMN

2.Cukupi Kebutuhan Air Harian

Walaupun berpuasa, kebutuhan air sehari-hari harus tetap terpenuhi. Akan sangat bahaya ketika seseorang dehidrasi, apalagi ketika berpuasa kebutuhan air harus tetap terpenuhi.

Kebutuhan air yang cukup ketika puasa akan menjaga kekebalan tubuh dan meningkatkan imun tubuh Anda ketika berpuasa.

Untuk mengaturnya, Anda dapat meminum dua gelas air ketika berbuka, empat gelas air ketika di malam hari, dan dua gelas air lagi ketika sahur.

Dengan menerapkan pola minum ini ketika berpuasa, maka kebutuhan air Anda akan tetap terpenuhi dengan baik.

3.Istirahat yang Cukup

Ketika berpuasa, pasti akan merasa perubahan waktu tidur yang berbeda karena akan bangun lebih pagi untuk menjalani kegiatan sahur.

Namun, Anda tetap harus istirahat yang cukup. Tentunya, tidak berlebihan juga dengan tidur sepanjang siang, itu malah membuat tubuh Anda semakin lemas dan malas seharian.

Pandai-pandailah dalam mengatur waktu beraktivitas ketika berpuasa, agar kualitas istirahat tidak terganggu, dan aktivitas pun tetap produktif seperti yang diinginkan.

4.Lakukan Olahraga Secara Rutin

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x